KeyzeX – Cara Membuat Label di Blog Dengan Mudah dan Menu Pada Blogger yang berarti mengelompokan jenis artikel berdasarkan pembahasan yang terkait pada artikel tersebut. Misalnya , kita mempunyai 2 artikel bahkan lebih dengan judul Cara Membuat Gambar Membesar saat Di Sentuh Kursor di Blog , Cara Menambah Pengunjung Alami pada Blogger , maka dari kedua judul tersebut kita kelompokan menjadi 1 , yaitu kategori Blogger / Blog.
Jadi , jika seseorang atau khalayak membuka Label Blogger atau blog , maka kedua judul tersebut akan muncul dalam satu halaman tergantung dari banyaknya kata yang kita ketikan atau kita postingkan pada Artikel yang kita buat.
Berikut hanya sedikit penjelasan mengenai Label. Untuk lebih jelasnya bisa lihat Label pada blog ini yaitu di kanan bawah. Lalu , klik salah satu Label maka akan terbuka halaman baru atau Page baru, dengan isi artikel yang terkait dengan label tersebut. Lalu bagaimana Cara Membuat Label di Blog Dengan Mudah
Cara Membuat Label di Blog Dengan Mudah
- Login Dahulu pada Blogger
- Masuk pada Menu Pos , kita lihat apakah Artikel yang kita buat sudah masuk atau sudah di kelompokan dalam Label , Jika belum maka Klik Edit.
- Maka kita sudah muncul pada membuat entri atau mengedit entri , pada bagian Kanan terdapat Setelan Entri lalu klik Label dan tuliskan Label yang sesuai dengan Artikel yang agan buat.Lalu klik Selesai.
-
Setelah selesai maka klik Tata Letak , Pilih dimana agan akan menempelkan atau memunculkan Menu Label pada blogger.
-
Lalu Tambahkan Gadget , Cari Label seperti gambar dibawah ini.
-
Klik Tanda Tambah / Tanda + di sebelah kanan Label dan beri judul Label , Klik Simpan.
-
Contoh Label www.keyzex.blogspot.co.id
Dengan terdapatnya Label pada blog kita, maka kita dapat dengan mudah membagikan setiap artikel menjadi beberapa nama kelompok artikel yang sesuai dengan judul Artikel yang terkait. Dalam 1 artikel , kita juga dapat memasang atau menempatkan 2 bahkan lebih.Terima kasih telah membaca artikel Cara Membuat Label di Blog Dengan Mudah. Semoga Bermanfaat.